Babinsa Dengan Komsos Berikan Himbauan Terkait Kamtibmas dan Musim Pacaroba

    Babinsa Dengan Komsos Berikan Himbauan Terkait Kamtibmas dan Musim Pacaroba

    SURABAYA  - Babinsa Koramil 0831/05 Rungkut Sertu Parman melaksanakan komsos dengan warga masyarakat diwilayah binaan.

    Kegiatan komsos dan pantau wilayah sebagai sarana memberikan Berikan Himbauan Terkait Kamtibmas dan Musim Pacaroba diharapkan  kepada warga masyarakat diwilayah binaan agar berhati - hati terhadapat perkembangan situasi Sabtu (18/06/22)

    Dengan Patroli komsos dan Tilik Sambang Wilayah Sertu Parman mengatakan, kegiatan komsos sebagai sarana kita bersama warga masyarakat agar terjalin hubungan baik antara Bintara Pembina Desa (Babinsa) dengan warga diwilayah binaan. 

    Babinsa Sertu Parman juga mengatakan, kegiatan pantau wilayah guna memantau perkembangan situasi dan kondisi serta menghimbau kepada warga agar menjaga kamtibmas dan juga di musim pancaroba ini agar tetap menjaga kesehatan, ” pungkasnya.

    SURABAYA
    Arif Rido

    Arif Rido

    Artikel Sebelumnya

    Cuaca Pancaroba, Ditpolairud Imbau Pemancing...

    Artikel Berikutnya

    Kontak Tembak Satgas Gakkum TNI-Polri, Dua...

    Berita terkait

    Rekomendasi

    Paul La Fontaine, Ayah yang Berjuang di Tengah Hukum yang Mandul
    100% Suara Hasil Quick Count LSI, Denny JA: Al Haris Unggul 60,92 Persen
    Pasaman Sambut Harapan Baru, Welly-Anggit Menang 36,1 Persen
    Hasil Hitung Cepat Pilwali Kota Kediri Vinanda-Gus Qowim Raih 57 Persen
    Bhabinkamtibmas di Telukjambe Timur Cooling System, Ajak Tokoh Masyarakat Jaga Pilkada Damai

    Ikuti Kami