Babinsa Koramil 03 Gubeng Pantau Baksos Diwilayah Binaan

    Babinsa Koramil 03 Gubeng Pantau Baksos Diwilayah Binaan

    SURABAYA - Babinsa Kel. Pucang Sewu Koramil 0831/03 Gubeng bersama Tiga Pilar melaksanakan kegiatan pemantauan Bakti Sosial dengan pelayanan Imtegrasi bertempat di. Balai RW. 08 jl. Pucang Sawit No. 29 Kel. Pucang Sewu.

    Disela sela kegiatan baksos, Babinsa Koptu Suyono mengatakan, kegiatan Bakti Sosial meliputi kegiatan antara lain, Pelayanan umum, pemeriksaan kesehatan, khitanan masal dan Vaksin. Jumat (22/07/22)

    Babinsa berharap, " Dengan adanya kegiatan ini diharapakan warga masyarakat lebib peduli dengan kesehatan, pemantauan dilakukan guna untuk menjaga kertertiban dan keamanan selama baksos berlangsung, " pungkasnya.

    surabaya
    Arif Rido

    Arif Rido

    Artikel Sebelumnya

    Ops Patuh Rinjani Di Dua Tempat, 73 Pelanggar...

    Artikel Berikutnya

    Kontak Tembak Satgas Gakkum TNI-Polri, Dua...

    Berita terkait

    Rekomendasi

    Paul La Fontaine, Ayah yang Berjuang di Tengah Hukum yang Mandul
    100% Suara Hasil Quick Count LSI, Denny JA: Al Haris Unggul 60,92 Persen
    Pasaman Sambut Harapan Baru, Welly-Anggit Menang 36,1 Persen
    Hasil Hitung Cepat Pilwali Kota Kediri Vinanda-Gus Qowim Raih 57 Persen
    Bhabinkamtibmas di Telukjambe Timur Cooling System, Ajak Tokoh Masyarakat Jaga Pilkada Damai

    Ikuti Kami