Berulang tahun di bulan Agustus, AKBP Wiwit Berbagi Kebahagiaan Bersama 44 Anggota Polresta Mojokerto

    Berulang tahun di bulan Agustus, AKBP Wiwit Berbagi Kebahagiaan Bersama 44 Anggota Polresta Mojokerto

    KOTA MOJOKERTO - Bentuk Apresiasi dan kebahagiaan bagi anggota yang telah lahir di bulan Agustus, Kapolresta Mojokerto AKBP Wiwit Adisatria, S.H., S.I.K., M.T. , memberikan kejutan kepada 44 Anggotanya yang merayakan ulang tahun di Lapangan Maha Patih Gajah Mada, Senin (1/08/22)

    Bentuk perhatian Kapolresta Mojokerto  ini merupakan Wujud Syukur dan menciptakan rasa kekeluargaan kepada puluhan anggotanya yang bertambah usia

    “Selamat Ulang tahun di bulan Agustus, Semoga kita semua selalu mempunyai rasa syukur atas nikmat usia dan selalu diberikan kesehatan yang diberikan Allah SWT kepada personel yang berulang tahun, ” Ucap Kapolresta Mojokerto AKBP Wiwit Adisatria, S.H., S.I.K., M.T

    Usai Arahan dalam Apel Jam Pimpinan, Kapolresta Mojokerto memanggil kepada peserta Apel yang berulang tahun dibulan Agustus untuk tampil kedepan menuju lapangan hijau, dan dilanjutkan AKBP Wiwit Adisatria, S.H., S.I.K., M.T yang juga berulang tahun memberikan ucapan selamat.

    Uniknya lagi, Kapolresta Mojokerto juga mengecek dari 44 personel Polresta Mojokerto yang berulang tahun dalam bulan Agustus ini, ada 15 nama panggilan Agus dan 2 nama lagi Bagus

    Sementara itu Kasi Humas yang berulang tahun di Bulan Agustus mengucapkan, “Terimakasih bapak (Kapolresta Mojokerto AKBP Wiwit Adisatria, S.H., S.I.K., M.T) atas perhatian dan doa kepada kami semoga dengan bertambahnya umur ini diberikan umur yang barokah dan kesuksesan dalam karir serta kesehatan”, Ucap Kasi Humas Polresta Mojokerto Iptu MK Umam. (MK)

    kota mojokerto
    Achmad Sarjono

    Achmad Sarjono

    Artikel Sebelumnya

    Pimpin Apel Pagi, Wakapolda Kalteng: Jauhi...

    Artikel Berikutnya

    Kontak Tembak Satgas Gakkum TNI-Polri, Dua...

    Berita terkait

    Rekomendasi

    Sinergitas Bhabinkamtibmas Bersama Babinsa Melaksanakan Kerja Bakti Dengan Warga
    Kawal Pembangunan Desa, Babinsa Wonorejo Koramil 0824/18 Kencong Ikut Monef Pembangunan Fisik Dana Desa
    Perhutani Lakukan Komsos pada Masyarakat Disekitar Hutan
    Kepedulian Babinsa Kodim 1428/Mamasa terhadap lingkungan bersama masyarakat bersihkan jalan dan saluran air
    CK Pelaku Perbuatan Baregbeg, Polisi: Ada Lima Korban, Ancaman Maksimal 15 Tahun Penjara

    Ikuti Kami