Ikut Mensukseskan MTQ Tingkat Kecamatan, Bhabinkamtibmas Labuhan Kertasari Bantu Warga

    Ikut Mensukseskan MTQ Tingkat Kecamatan, Bhabinkamtibmas Labuhan Kertasari Bantu Warga

    Sumbawa Barat NTB  - Bhabinkamtibmas Desa Labuhan Kertasari Bripka Amir Syarifudin Junaidy, anggota Polsek Taliwang melakukan sambang Desa dan melaksanakan persiapan MTQ tingkat Kecamatan Taliwang.

    Kegiatan itu dilakukan, pada Senin, 14 Maret 2022 pukul 17.00 Wita di lapangan puang Mani Desa Labuhan Kertasari. Acara itu diinisiasi oleh bhabinkamtibmas dan panitia pelaksana MTQ Kecamatan Taliwang, KSB.

    "Bhabinkamtibmas melaksanakan giat sambang Desa dan persiapan MTQ tingkat Kecamatan Taliwang Desa Labuhan Kertasari yang akan di laksanakan pada tanggal 16 Maret 2022, " jelas Kapolres Sumbawa Barat AKBP Heru Muslimin, S. Ik., M. IP melalui Kasi humas IPDA Eddy Soebandi S. Sos kepada media ini.

    Ia mengatakan, dalam acara itu diberikan juga arahan kepada warga untuk mengikuti kegiatan vaksinasi serta mengajak masyarakat untuk tetap menjaga situasi kamtibmas, tidak percaya isu yang belum tentu benar serta menyampaikan untuk tetap menaati protokol kesehatan, memakai masker, menjaga jarak, mencuci tangan memakai air yang mengalir dan apabila ada permasalahan di tengah-tengah masyarakat untuk segera berkoordinasi dengan bhabinkamtibmas dan bhabinsa serta pemerintah Desa.(Adbravo)

    Sumbawa barat
    Syafruddin Adi

    Syafruddin Adi

    Artikel Sebelumnya

    Tim Vaksinator Puskesmas Taliwang Gelar...

    Artikel Berikutnya

    Kontak Tembak Satgas Gakkum TNI-Polri, Dua...

    Berita terkait

    Rekomendasi

    Anggota PAM TPS Polsek Batujaya Monitoring pelaksanaan kegiatan Pemungutan suara di 10 (sepuluh) TPS yang ada di Desa Segarjaya Kec. Batujaya Kab. Karawang 
    Anggota PAM TPS Polsek Tirtajaya Monitoring pelaksanaan kegiatan Pemungutan suara di 10 (sepuluh) TPS yang ada di Desa Bolang Kec. Tirtajaya Kab. Karawang 
    Kunker Pangkogabwilhan I Ke Tanjung Balai Karimun, Tinjau Pilkada Serentak di Wilayah Perbatasan
    Bakamla RI Sambut Kapal PCG BRP Gabriela di Dermaga Bitung
    Sinergitas Polri dan TNI, Jaga Kamtibmas saat Pemungutan Suara di TPS

    Ikuti Kami