Lapas Purwokerto Bagikan Masker dan Vitamin C Pada Warga Binaan

    Lapas Purwokerto Bagikan Masker dan Vitamin C Pada Warga Binaan
    Lapas Purwokerto Bagikan Masker dan Vitamin C Pada Warga Binaan

    PURWOKERTO - Dalam rangka pencegahan dan pengendalian penyebaran Covid-19 di lingkungan  Lembaga Pemasyarakatan (Lapas) Kelas IIA Purwokerto, pegawai Lapas membagikan masker dan Vitamin C untuk Warga Binaan Pemasyarakatan (WBP), Kamis (01/12/2022).

    Eka Suryantoro selaku Kepala Subseksi Bimkemaswat mengatakan bahwa pembagian masker dan Vitamin C didistribusikan ke seluruh blok hunian lapas.

    "Hingga saat ini, Lapas Purwokerto terus dan akan selalu melakukan protokol kesehatan dalam melaksanakan tugas sesuai yang dianjurkan oleh pemerintah, " kata Eka.

    Harapannya dengan adanya pembagian masker dan Vitamin C ini dilakukan untuk mengurangi dampak terpaparnya virus corona dari luar dan menjaga imunitas tubuh bagi warga binaan.

    (Humas Lapas Purwokerto)

    jawa tengah banyumas purwokerto lapas purwokerto bagikan masker dan vitamin c berita lapas purwokerto terbaru berita informasi lapas dan rutan terkini berita narapidana terbaru berita kemenkumham jateng terkini berita kemenkumham terkini
    Narsono Son

    Narsono Son

    Artikel Sebelumnya

    Resmikan AMN Surabaya, Presiden Ajak Mahasiswa...

    Artikel Berikutnya

    Hendri Kampai: Macan Versus Banteng di Antara...

    Berita terkait

    Rekomendasi

    Nagari TV, TVny Nagari!
    Hendri Kampai: Revolusi Penulisan Rilis Berita dengan Bantuan Artificial Intelligence (AI)
    Perhutani Probolinggo, Bagian Kesatuan Pemangkuan Hutan Taman Gelar Peringatan Maulid Nabi untuk Mempererat Tali Silahturahmi
    Kapolsek Cisaga Ikuti Sosialisasi dan Edukasi Penanggulangan Kebakaran
    Cooling System Jelang Pilkada 2024, Patroli Polsek Rengasdengklok Lakukan Ngawangkong Bersama Warga

    Ikuti Kami