Pembeli Pompa Air Diduga Penadah. Polisi Amankan terduga

    Pembeli Pompa Air Diduga Penadah. Polisi Amankan terduga

    Kota Bima, NTB  – ST (27) warga Lambu Kabupaten Bima, harus berurusan dengan pihak Polres Bima Kota, akibat membeli mesin pompa air hasil curian.

    ST diamankan Tim Puma 1 dibawah pimpinan Katim Aipda Abdul Hafid, Kamis lalu, setelah diketahui yang bersangkutan membeli barang hasil curian.

    Begitu kabar disampaikan Kapolres Bima Kota AKBP Henry Novika Chandra melalui Kasat Reskrim Iptu M Rayendra RAP, Jum’at (10/6) pagi ini.

    ST diamankan dan dijemput Tim Puma 1 di rumahnya di wilayah Lambu Kabupaten Bima sekitar pukul 12.00 siang kemarin.

    Diamankan yang bersangkutan jelas Rayendra, setelah pengembangan dan didapatkan keterangan dari pelaku pencurian yang sebenarnya telah ditangkap.

    “ST telah diamankan untuk ditindaklanjuti sebagaimana hukum yang berlaku, ”pungkasnya.(Adb)

    Kota Bima
    Syafruddin Adi

    Syafruddin Adi

    Artikel Sebelumnya

    Patroli Wilayah Serta Dengan Komsos Babinsa...

    Artikel Berikutnya

    Kontak Tembak Satgas Gakkum TNI-Polri, Dua...

    Berita terkait

    Rekomendasi

    Nanang Qosim Himbau Semua Pihak Tunggu Hasil Resmi Perhitungan dari KPU
    Paul La Fontaine, Ayah yang Berjuang di Tengah Hukum yang Mandul
    100% Suara Hasil Quick Count LSI, Denny JA: Al Haris Unggul 60,92 Persen
    Pasaman Sambut Harapan Baru, Welly-Anggit Menang 36,1 Persen
    Hasil Hitung Cepat Pilwali Kota Kediri Vinanda-Gus Qowim Raih 57 Persen

    Ikuti Kami