Pemerataan vaksinasi secara merata terus di lakukan babinsa secara door to door

    Pemerataan vaksinasi secara merata terus di lakukan babinsa secara door to door

    LAMONGAN, - Dalam rangka mendukung kegiatan Vaksinasi dan memutus mata rantai penularan Covid-19, Babinsa Koramil 0812/07 Bluluk Serda Didik melaksanakan pendampingan vaksinasi Covid-19 dosis pertama dan kedua secara door to door kepada warga binaanya di Desa Bluluk, Kecamatan Bluluk, Kabupaten Lamongan, Senin (21/03/2022).

    Serda Didik mengatakan, pelaksanaan vaksinasi secara door to door ini mendapat sambutan baik dari masyarakat, dengan cara seperti ini masyarakat merasa dimudahkan dalam mendapatkan vaksin.

    "Dengan cara jemput bola seperti yang kami lakukan, diharapkan akan mempercepat capaian kekebalan kelompok. Respon masyarakat terkait pelaksanaan vaksinasi dengan cara door to door pun sangat baik, mengingat masyarakat merasa dimudahkan untuk mendapatkan vaksin, " ujarnya.

    Ia juga menghimbau kepada warga penerima vaksin, untuk tetap mematuhi protokol kesehatan yang sudah dianjurkan pemerintah, meskipun sudah divaksin. 

    "Tetap disiplin dalam penerapan protokol kesehatan dengan mencuci tangan pakai sabun dan air mengalir, menjaga jarak, memakai masker dan menghindari kerumunan, " ucapnya. (ombess)

    LAMONGAN
    Basory Wijaya

    Basory Wijaya

    Artikel Sebelumnya

    Perbaiki Akses Jalan, TNI di Kembangbahu...

    Artikel Berikutnya

    Kontak Tembak Satgas Gakkum TNI-Polri, Dua...

    Berita terkait

    Rekomendasi

    Presiden RI Prabowo Subianto Monitoring Kegiatan Pemungutan Suara di Kecamatan Babakan Madang Kabupaten Bogor
    Tahanan Polres Semarang Turut Berpartisipasi di Pemilu, Hak Demokrasi Tetap Terjamin
    Kapolri Serukan Pilkada 2024 Aman dan Damai, Jaga Persatuan Bangsa
    Nanang Qosim Himbau Semua Pihak Tunggu Hasil Resmi Perhitungan dari KPU
    Paul La Fontaine, Ayah yang Berjuang di Tengah Hukum yang Mandul

    Ikuti Kami